Cara membuat Link Di Blog Sendiri

Cara Membuat Link Di Blog Sendiri || Cara Membuat Link Ini rasanya sudah tak asing lagi untuk para blogger. Bagi Pemilik Blog sepertinya cara ini wajib hukumnya. Akan tetapi untuk pemula atau yang masih mau terjun di dunia blogging, ada yang sudah atau bahkan ada juga yang belum tau apa itu Link. Dan Manfaatnya juga mungkin belum begitu paham. Ok kali ini Bedlimciti akan menerangkan sedikit sedikit hingga nntinya paham di dunia blogging.

Cara membuat Link Di Blog Sendiri

Pengertian Link (Hyperlink) Di blog sendiri

Secara gamblangnya Pengertian Link itu adalah sebuah acuan dalam dokumen hiperteks (hypertex) ke dokumen yang lain atau sumber lain. seperti hal nya suatu kutipan di dalam literatur. dikombinasikan dengan sebuah jaringan data dan sesuai dengan protokol akses, sebuah komputer dapat diminta untuk memperoleh sumber yang direferensikan. Pengertian Link atau dalam bahasa Indonesia disebut dengan tautan adalah tulisan atau gambar yang apabila di klik akan menuju halaman tertentu sesuai dengan yang di tentukan oleh pembuat link

Manfaat Link di Blog Sendiri

Manfaat link atau fungsinya Link di Blog sendiri itu adalah Untuk Mengarahkan Pengunjung situs atau blog ke situs yang lain, Yang memerlukan Sebuah Tautan Atau yang bisa disebut Link.

Cara Membuat Link Di Blog Sendiri

Jika Dilihat dari fungsinya link ini ada beberapa macam. Cara membuat link pun berbeda beda, tapi pada dasarnya sama yaitu untuk mengarahkan situs atau halaman yang akan terbuka pada halaman yang kita inginkan.
  • Link terbuka pada window atau tab yang sama:

  • <a href="http://alamat">keterangan</a>
    Misal: <a href="https://bedlimciti.blogspot.com">Klik di sini</a>
    Alamat dan keterangan bisa kita ganti sesui yang kita inginkan. Maka hasilnya: Klik disini

    Jika kita mengarahkan link ini ke situs lain maka blog kita akan tertimpa dengan situs tersebut. Tapi jika di arahkan ke blog kita maka akan terbuka halaman baru pada windows yang sama.

  • Link terbuka pada windows atau tab baru:

  • <a href="http://alamat"target="_blank">Keterangan</a>
    Kita tambahkan target="_blank" setelah alamat.
    Misal: <a href="http://bedlimciti.blogspot.com"target="_blank">Klik di sini</a>
    Maka hasilnya: Klik di sini

    Jika kita mengarahkan link ini ke situs lain maka akan terbuka windows atau tab baru tanpa menimpa blog kita.

  • Link dengan memunculkan judul:

  • <a href="http://bedlimciti.blogspot.com"target="_blank" title="BELAJAR NGEBLOG ">Lihat di sini</a>
    Maka hasilnya: Lihat di sini.

    Jika kita mengarahkan mouse ke link akan muncul sebuah judul.
Itulah beberapa cara membuat Link, semoga bermanfaat, dan jika ada yang salah atau tidak pas, mohon untuk kritik dan saran nya, agar kedepannya artikel artikel yang admin pos bisa leih baik. Jangan lupa Sering sering berkunjung di blog bedlimciti untuk melihat Tutorial yang lain. Salam Bedlimciti.

0 komentar